Hari Pangan Sedunia (World Food Day) diperingati setiap tahunnya pada tanggal 16 Oktober. Tujuan ditetapkannya hari pangan sedunia yakni untuk meningkatkan kesadaran dan perhatian masyarakat internasional tentang pentingnya penanganan masalah pangan baik di tingkat global, regional maupun nasional. Untuk ikut meramaikan Hari Pangan Sedunia ini, pada hari Minggu tanggal 17 Oktober 2021 HIMALOGISTA SAINTEK-UMSIDA yang...Read More